Description
Sinopsis
Buku Pijar-Pijar Indonesia Emas menyajikan gagasan cemerlang dalam upaya mewujudkan Indonesia Emas 2045. menbedah strategi dan solusi praktis yang mencakup aspek kebudayaan, ekonomi, lingkungan, dan teknologi. Dari pengelolaan sungai hingga pemberdayaan petani, dari infrastruktur ramah lingkungan hingga ekowisata, setiap bagian mengupas cara-cara optimal untuk memanfaatkan potensi bonus demografi Indonesia.
Dengan perspektif yang beragam, buku ini menawarkan peta jalan yang konkret menuju masa depan yang gemilang. Setiap bab merupakan potret penempaan sekaligus pijar yang menerangi jalan menuju Indonesia Emas, sebagai komitmen akademisi dalam memberikan kontribusi nyata bagi bangsa. Dengan membaca buku ini, kita memahami pentingnya persiapan dan ikhtiar dalam menempa Indonesia yang diidamkan.
Reviews
There are no reviews yet.