Description
Dalam era akademik yang semakin menuntut ketepatan, orisinalitas, dan keterhubungan antara teori dan praktik, buku ini hadir untuk menjawab berbagai tantangan tersebut. Materi dalam buku ini mencakup aspek-aspek fundamental mulai dari kerangka dan tata cara penulisan proposal tesis, penelusuran bahan hukum dan jurnal ilmiah, penggunaan bahasa Inggris dalam karya ilmiah hukum, hingga pemahaman mendalam tentang gaya selingkung dan pengelolaan referensi ilmiah.
Buku ini juga memberikan penekanan penting pada aspek plagiasi, penggunaan alat manajemen referensi seperti Mendeley dan Zotero, serta standardisasi penulisan yang menjadi syarat utama dalam dunia akademik dan publikasi ilmiah.
Reviews
There are no reviews yet.